Tombol Download IDM Muncul Otomatis di Youtube
Langkah agar Tombol download IDM muncul otomatis di Youtube seperti yang kita tahu bahwa tombol donwload IDM tidak muncul otomatis pada saat kita ingin mendonwload Video dari Youtube :
1. Buka Google Chrome, klik tombol bergambar garis horizontal pada sudut kananatas ( saya beri tanda Panah merah ).
2. Muncul menu seperti gambar dibawah ini dan pilih menu Setting
3. Pilih sub menu ekstensi maka akan tampil kurang lebih seperti ini
4. Langkah berikutnya kita buka folder program IDM . seperti gambar di bawah ini :
5. Cari file yang bernama " IDMGCExt.crx " .
Caranya : klik kanan Start Menu, kemudian klik Explore, kemudian klik my computer, lalu klik program file, kemudian klik internet download manager, setelah itu cari file " IDMGCExt.crx ".
6. Setelah ketemu kita drag ke halaman ekstensi Google yang terbuka tadi.
(Caranya : klik dan tahan file tersebut kemudian lepaskan ke halaman ekstensi Google. Sehingga IDM sudah terintegrasi dan menjadi ekstensi Google Chrome)
7. Ekstensi Internet Download Manager akan tampil pada halaman ekstensi Google Chrome, sekarang cari Ekstensi Internet Download Manager kemudian klik " aktifkan " . Lihat gambar di bawah ini :
selesai jika anda buka video youtube pasti tombol download akan muncul
By Agus Yuli
www.obd2jatim.com
http://toolsteknik.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.